Telah dilakukan koordinasi dengan Camat Padang Sago, Kepala Puskesmas, Wali Nagari, Babhinkantibmas, di dapat kesepakatan pada hari Rabu 29 Desember 2021 akan dilaksanakan gebyar vaksin tingkat kecematan di kantor Camat Padang Sago. Berita,
1. menerima kunjungan dari Dinas Lingkungan Hidup Kota Dumai dalam rangka Sharing Informasi mengenai Laboratorium Lingkungan
3. Peresmian Launching Aksi Perubahan PKA VII-2021 Sistem Manajemen informasi Status Lingkungan Hidup Padang Pariaman (SIMANIS LINGKUP PAPA)
4. Dukungan PT Bumi Sarimas Indonesia dalam Mensukseskan Program Vaksinasi dan Gebyar Vaksinasi di Kabupaten Padang Pariaman
6. Dukungan PT Kunango Jantan Group dalam Mensukseskan Program Vaksinasi dan Gebyar Vaksinasi di Kabupaten Padang Pariaman
7. Mengikuti Kegiatan Metting Zoom Ekspose Nilai IKLH dengan Direktorat Jenderal Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan